SITUS BERITA TERBARU

Ahok tak Khawatir Mobil Murah Menambah Macet Jakarta

Wednesday, September 11, 2013
[imagetag]
AKARTA - Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama tak khawatir mobil murah yang sudah diluncurkan sejumlah pabrikan, akan menambah macet Jakarta.

Menurutnya, Pemprov DKI tetap akan melakukan pembatasan ketat terhadap mobil pribadi, yang akan masuk ke Jakarta.

Antara lain, menerapkan jalan berbayar yang mahal, terutama di jalur-jalur utama yang sudah tersedia Bus TransJakarta.

�Saya tidak takut mobil murah membuat Jakarta tambah macet. Biasa saja, yang terpenting transportasi massal yang bagus. Kami gunakan zonasi parkir mahal di tengah kota dan ERP. Misalnya kamu naik mobil murah, sanggup enggak bayar Rp 100 ribu sekali lewat,� tuturnya.

Basuki menegaskan, Pemprov DKI akan mengeluarkan sejumlah kebijakan pembatasan kendaraan pribadi dan peningkatan kualitas angkutan umum, agar mobil murah tidak menjadi primadona warga DKI
sumber

kyknya yang naek motor bakalan pindah ke mobil murah kyk, brio, agya-ayla,datsun,tata [imagetag]
btw, ditunggu kebijakan nya ya pak [imagetag]
SHARE THIS POST:
FB Share Twitter Share

Blog Archive