SITUS BERITA TERBARU

3 Calon Astronot Indonesia Yang Akan Ke Luar Angkasa

Sunday, September 29, 2013
[imagetag]
[imagetag]
[imagetag]

[imagetag] [imagetag] [imagetag]


Quote:
[imagetag]

Setelah melewati masa karantina dan penyeleksian yang cukup ketat, akhirnya Axe Apollo Space Academy (AASA) National Space Camp memilih tiga calon astronot yang akan berangkat ke Orlando, Florida USA untuk menjalani seleksi tahap berikutnya. Ketiga calon astronot itu adalah Muhammad Sidharta, Rizman Adhi Nugraha, dan Abraham Gamaliel Figrana.

Sebelumnya, dari keseluruhan peserta disaring menjadi 10 orang. Lalu, ke-10 peserta mengambil nomor undian yang di dalammnya terdapat pertanyaan untuk masing-masing peserta. Semisal Vigra yang mendapat pertanyaan dari agen seksi Tyas Mirasih tentang kelemahan dirinya dan bagaimana cara mengatasi kelemahannya itu.


[imagetag]

Quote:"Saya gugup kalau bicara di depan orang. Karena saya ingin menjadi inspirasi bagi Indonesia, saya akan mem-push semua kemampuan saya untuk mengatasi ketakutan itu," jawab Vigra di malam pemilihan AASA di Lanud Pondok Cabe, Tanggerang Selatan, Sabtu (28/9).

Atas keberhasilan itu, ke-3 calon astronot nantinya akan berangkat pada Desember nanti ke Global Space AASA di Florida, Amerika. Mereka akan dilatih menghadapi tekanan gravitasi dengan menggunakan pesawat tempur.

Sebagai calon astronot yang akan mencatatkan diri dalam sejarah menjadi orang pertama Indonesia yang ke luar angkasa, peserta terpilih secara simbolis dihadiahkan baju astronot. Selamat!


Quote:
[imagetag]
Keren ya keluar angkasa
[imagetag]

Semoga bisa balik dengan selamat [imagetag]





sumber
SHARE THIS POST:
FB Share Twitter Share

Blog Archive