SITUS BERITA TERBARU

Salim masuk diam-diam ke CMNP untuk rebut kekuasaan Tutut

Sunday, June 30, 2013
Quote:Sekali lagi Merpati sepertinya kembali kehilangan calon investornya. hal ini diakibatkan oleh kegagalan RUPSLB PT Citra Marga Nusapala Persada Tbk (CMNP). perusahaan yang lebih terkenal di bidasng konstruksi jalan tol ini gagal melaksankan RUPSLB.

Awalnya, RUPS CMNP mengagendakan pengesahan laporan kinerja keuangan tahun 2012 dan usulan penggunaan dana perolehan laba bersih tahun buku 2012.

Sedangkan RUPSLB mengagendakan pembatalan persetujuan penerbitan obligasi dan sukuk ijarah senilai Rp1,2 triliun, dan persetujuan pelaksanaan pemeriksaan atas laporan keuangan perseroan tahun buku 2012, serta perubahan anggota direksi dan dewan komisaris.

namun peserta yang datang tifak mencapai 50% dari total pemilik saham CMNP.

Selain itu yang terjadi adalah Pemegang saham keberatan atas kebijakan direksi yang memuluskan perusahaan yang ditengarai milik Anthony Salim, Emirat Tarian Global Ventures Spc berkedudukan di London, Inggris menguasai 10 persen saham CMNP, pada Desember 2012.

Jika kegagalan ini berlangsung sampai tiga kali, maka bisa dipastikan bahwa pertarungan antara Anthony Salim dan Tutut Soeharto akan memasuki babak baru dan Merpati akan semakin suram masa depannya.

Sumber:
Okezone.com

Antaranews.com


Anthony Salim VS Tutut Soeharto nih ya ceritanya? Hmm...
SHARE THIS POST:
FB Share Twitter Share